Senin, 23 Desember 2024

Upaya Pengendalian Penyakit Bagi Warga Binaan, Lapas Muara Enim Ikuti Penguatan Kesehatan

Foto : Kegiatan Rapat Pengendalian Penyakit Bagi Warga Binaan

Kalapas Muara Enim Mukhlisin Fardi melalui Kasi Binadik Giatja Taufik didampingi Staf Perawatan Romi Chandra menyampaikan pemeliharaan kesehatan terutama pengendalian penyakit menular, merupakan suatu hal yang penting bagi Lembaga Pemasyarakatan”, ujarnya.

Hal ini sebagai upaya meningkatkan layanan kesehatan terhadap warga binaan dapat berjalan dengan baik dan Optimal, pungkas keduanya. (Ahmad Yani)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini