Rabu, 4 Desember 2024

Plt Kepala BKSDM Kolut Hadiri Pembukaan Ujian Dinas dan jadi Penguji Peserta Ujian

Pembukaan ujian dinas dan ujian penyesuaian Ijazah di Aula CAT BKPSDM Kabupaten Kolaka

LASUSUA, TRENNEW.ID – Kepala Bidan (Kabid) IKP dan Kehumasan Dinas Kominfo Kabupaten Kolaka Utara, Syahlan Launu mengatakan, hari ini, (Jum’at) Plt Kepala BKPSDM Kabupaten Kolaka Utara, Mawardi Hasan. ST. M. Si menghadiri pembukaan ujian dinas dan ujian penyesuaian Ijazah di Aula CAT BKPSDM Kabupaten Kolaka.

“Selain Plt Kepala BKPSDM Kolaka Utara juga di hadiri Asisten Admistrasi setda kolaka mewakili Pj Bupati Kolaka, Kanreg BAKN makassar via zoom, Kepala BKSDM Kolaka,” ujar Syahlan Jum’at (14/6/2024).

Kanreg Makassar; H. Andi Anto. SH. MH dalam arahannya menyampaikan, ujian dinas menjadi instrumen meningkatkan kapasitas ASN. Dan mendorong dengan metode CAT bisa mendapatkan ASN yang akuntabel dan dipertanggung jawabkan. Serta bisa membangun laboratorium SDM. Implementasi E-kinerja BAKN.

“Data anomali SKP di data SIAK ASN. Sehingga mendorong BKSSM untuk di uploud dokumennya. Dan begitu juga utk ASN fungsional untuk menerapkan aplikasi e-Kinerja dan SKP digitalisasi, kata Andi Anto.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini